Golkar ke Mardani soal Ahokers: Ma'ruf akan Rajut Luka Pilgub DKI
Golkar ke Mardani soal Ahokers: Ma'ruf akan Rajut Luka Pilgub DKI - Wakil Ketua Badan Pemenangan Prabowo Subianto-Sandiaga Uno, Mardani Ali Sera menilai cawapres Ma'ruf Amin akan kesulitan meyakinkan pendukung Ahok yang disebut Ahokers untuk memberikan suara pada Pilpres 2019. Partai Golkar menganggap pernyataan Mardani tak tepat.
"Tidak ada sulit kalau memiliki kepentingan yang sama untuk bangsa dan negara," ujar Ketua DPP Golkar Ace Hasan Syadzily, Kamis (27/9/2018).Agen Bola Sbobet
Menurut Ace, Ma'ruf sebagai seorang tokoh akan mengobati luka lama di Pilgub DKI 2017.
"Pak Kiai Ma'ruf akan merajutkan kembali luka lama akibat pihak-pihak yang selalu mempolitisasi agama untuk kepentingan politik," sebut dia.Agen Casino 338a

Ace memandang Ahokers akan berpikir objektif dalam menentukan sikap pada Pilpres 2019. Bagi Ace, suara Ahoker signifikan.
"Saya yakin mereka akan menentukan pilihannya kepada Pak Jokowi-Kiai Ma'ruf. Insya Allah. Potensi apa pun yang memiliki pengaruh elektoral tentu harus dilakukan pendekatan. Ahokers tidak sedikit," kata Ace. Agen Judi Online Terpercaya
"Setidaknya para pendukung Pak Ahok adalah mereka yang menentukan pilihan politiknya dalam Pilkada DKI Jakarta sebesar 42%. Belum lagi pihak-pihak yang bersimpati kepada Ahok yang tersebar di pelosok tanah air," pungkasnya.
Tidak ada komentar